Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2011

Kata-Kata Mutiara

Allah tidak membebani seseorang melainkan sesuai dengan kesanggupannya. Ia mendapat pahala (dari kebajikan) yang diusahakannya dan ia mendapat siksa (dari kejahatan) yang dikerjakannya. (Mereka berdoa): “Ya Tuhan kami, janganlah Engkau hukum kami jika kami lupa atau kami tersalah. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau bebankan kepada kami beban yang berat sebagaimana Engkau bebankan kepada orang-orang sebelum kami. Ya Tuhan kami, janganlah Engkau pikulkan kepada kami apa yang tak sanggup kami memikulnya. Beri ma’aflah kami; ampunilah kami; dan rahmatilah kami. Engkaulah Penolong kami, maka tolonglah kami terhadap kaum yang kafirAl-Baqarah : 286 ---****--- Rumput tetangga memang sering kelihatan lebih hijau dari rumput dipekarangan sendiri. Hidup akan lebih bahagia kalau kita dapat menikmati apa yang kita miliki.Karena itu bersyukur merupakan kualitas hati yang tertinggi. Bersyukurlah !Bersyukurlah bahwa kamu belum siap memiliki segala sesuatu yang kamu inginkan .Seandainya sudah, apalagi yan

Mengapa Rosul Menyayangi Kucing

Gambar
Rasulullah suka binatang yang disebut kucing, kenapa beliau menyukainya padahal kucing itu merugikan kita? Apakah benar Rasulullah menyukai kucing?

Khasiat Dan Manfaat Buah-Buahan

Gambar
Buah adalah salah satu jenis makanan yang memiliki kandungan gizi, vitamin dan mineral yang pada umumnya sangat baik untuk dikonsumsi setiap hari. Dibandingkan dengan suplemen obat-obatan kimia yang dijual di toko-toko, buah jauh lebih aman tanpa efek samping yang berbahaya serta dari sisi harga umumnya jauh lebih murah dibanding suplemen yang memiliki fungsi yang sama. Di bawah ini kita dapat melihat kandungan, khasiat dan manfaat sehat dari beberapa jenis buah yang ada di bumi : 1. BUAH TOMAT (TOMATO) - tomat mengandung vitamin A, B1 dan C. - tomat dapat membantu membersihkan hati hati dan darah kita. - tomat dapat mencegah beragam penyakit dan gangguan kesehatan lain seperti : a. gusi berdarah. b. rabun senja / kotok ayam. c. penggumpalan darah. d. usus buntu. e. kanker prostat dan kanker payudara.